Anda bisa mengubah nama dengan cara mengirim email ke documents@fxtm.com dan menjelaskan alasan mengapa Anda ingin mengubah nama serta lampirkan salinan dokumen identitas Anda. Setelah itu, kami akan menghubungi Anda mengenai status permohonan Anda.
Untuk mengubah alamat email atau nomor telepon, silakan akses halaman Profil Pengguna di MyFXTM, klik 'Ubah' di kolom 'Tindakan', kemudian ikuti langkah berikutnya.
Untuk mengelola langganan email Anda, kunjungi halaman Kelola Langganan di MyFXTM. Harap diketahui bahwa Anda tidak bisa berhenti menerima komunikasi wajib mengenai aktivitas trading Anda.